Cara Melacak Keberadaan HP Android Tanpa Aplikasi

Written By Anonim on Minggu, 18 Mei 2014 | 11:07 AM

Siapa yang tidak cemes jika Androidnya hilang atau dicuri, mungkin temen temen VL Blog banyak yang ingin tau cara melacak hp android. Kali ini VL Blog akan memosting bagaimana Cara Melacak Keberadaan HP Android Tanpa Aplikasi.
Oke lansung aja ke TKP :D

Sebelum melacak, pastikan HP Android anda sudah terdaftar diGoogle Play Store.


Klik Untuk Perbesar

Gambar diatas adalah contoh HP Android Milik VL Blog sendiri

Jika Android anda tidak terdeteksi, Anda harus menyetel pengaturan di "Setelen Google" Anda
Berikut Caranya :
  • Buka Aplikasi Setelan Google Anda
  • Kemudian Pilih Pengelola Perangkat Android

  • Kemudian Centang Menemukan Lokasi Perangkat Dari Jauh dan Izinkan mengunci dan menghapus dari jarak jauh
Setelah selesai, silahkan lacak kembali Android anda

Ditulis Oleh : Andre Surbakti ~Vertical Limit Blog

Vertical Limit Blog Anda sedang membaca artikel berjudul Cara Melacak Keberadaan HP Android Tanpa Aplikasi yang ditulis oleh Vertical Limit Blog. Jika Anda ingin mengcopy paste artikel ini, Silahkan mencantumkan sumbernya :) Salam Blogger dan Terimakasih.

Blog, Updated at: 11:07 AM

0 komentar:

Posting Komentar

Like Us

Recent Post

Andre Surbakti